Spesifikasi iPad Pro 2020, Salah Satu Tablet Terbaik!
Jika kamu sedang mencari tablet terbaik untuk menunjang produktifitas saat bekerja, maka iPad adalah pilihan yang tepat. Salah satu iPad yang direkomendasikan untuk dipilih adalah iPad Pro 2020. iPad seri ini diluncurkan oleh Apple pada bulan Maret 2020 lalu dengan dua model pilihan layar, yaitu 11 inch, dan 12,9 inch. … Selengkapnya